Selamat pagi sobat pengunjung Me-Permana Blog, sudah beberapa hari ini saya gak posting dan kali ini saya akan coba posting lagi. Postingan kali ini tentang Tutorial lengkap membuat form Login dan Logout dengan PHP dan Mysql. Ini buatan saya sendiri lohh :) Walaupun script nya dari sumber lain hehe. Tenang saja, Saya akan memberikan Tutorial ini dari dasar sedasar-dasarnya dan disertai gambar :) Oke sebelumnya sudah tahu kan apa itu form Login? itulooooohhhh yang kata ada Username sama Passwordnya ituuuuu, tau?? kalo belum tau juga liat gambar ini pasti tau :p
Nahh sekarang tau kan apa itu form Login? :p Yaudah yuk langsung aja kita bikin form Login dan Logout dengan PHP dan Mysql.
Apa aja yang harus dimiliki untuk bisa membuat form Login dan Logout dengan PHP dan Mysql? yapp benar kita harus punya Server lokal, banyak jenisnya kok, kita pakai Apache aja, yaitu Xampp. Apa itu Xampp? belum punya Xampp? Silahkan kunjungi website Apache Friends Disini. Silahkan Download Xampp yang sesuai dengan OS anda, lalu install (kalo bisa di Localdisk C nginstallnya biar nyambung dengan Artikel saya :D ). Installnya mudah kok tinggal Next Next aja :D kalo gak tau cara installnya silahkan searching di Mbah Gugel :)
Oke setelah anda punya Xampp dan sudah diinstall, pertama anda buat folder pada C:\xampp\htdocs\ , contoh saya membuat folder dengan nama devildian.
Setelah itu silahkan jalankan Xampp Control Panel anda, lalu aktifkan Apache dan Mysql saja.
Kira-kira seperti ini :
Sudah? oke setelah itu sekarang buka Browser anda dan ketikkan pada address bar anda localhost/phpmyadmin/ .
Kira-kira seperti ini :
Oke lanjut kemudian buat database , contoh database yang saya buat adalah dplogin. (silahkan lihat gambar). Cara membuat database adalah klik Database yang berada disamping SQL(lihat gambar), lalu masukkan nama database yang ingin anda buat. Kemudian buat table pada database buatan anda. contoh table buatan saya adalah admin. Masukkan nama table yang ingin anda buat dan Isikan '3' pada bagian 'Number of columns:' , Next isikan table yang anda buat seperti gambar dibawah ini:
Mengapa kolom password typenya char dan lebarnya 32 karakter? Karena MD5
selalu menghasilkan string yang panjangnya tetap, yaitu 32 karakter.
Bahkan string kosong pun MD5-nya sepanjang 32 karakter.
Kemudian masukkan dua sample data seperti pada gambar di bawah ini.
Kemudian Klik Go ! Hasilnya tampak seperti di bawah ini.
Tampak pada gambar di atas, password yang kita buat tadi yaitu "admin" dan "diandevil" disimpan ke
dalam tabel dalam bentuk tersamarkan (encrypted) sehingga sulit
diketahui password sesungguhnya, sekalipun ada orang yang berhasil
membuka dan membaca tabel admin.
Oke setting database selesai. Saatnya coding.Gunakan Dreamweaver atau notepad atau notepad++(seperti yg saya gunakan) atau apapun yang bisa digunakan untuk bercoding ria. Oke sekarang buka aplikasi untuk coding anda. Lalu masukkan code script seperti dibawah ini :
Ket: Save file dengan nama: koneksi.php , pada bagian $database = "dplogin"; lalu ganti bagian dplogin dengan database buatan anda. Sudah? oke sekarang lanjut ke code script berikutnya. Buat file baru dan masukkan code script seperti dibawah ini:
Ket: Save file dengan nama: index.php , oke sekarang lanjut ke code script berikutnya. Buat file baru dan masukkan code script seperti dibawah ini:
Ket: Save file dengan nama: login_form.php , oke sekarang lanjut ke code script berikutnya. Buat file baru dan masukkan code script seperti dibawah ini:
Ket: Save file dengan nama: login_proses.php , oke sekarang lanjut ke code script berikutnya. Buat file baru dan masukkan code script seperti dibawah ini:
Ket: Save file dengan nama: admin.php , oke next sekarang lanjut ke code script berikutnya. Buat file baru dan masukkan code script seperti dibawah ini:
Ket: Save file dengan nama: logout.php , oke selesai codingnya, sekarang coba buka folder yang tadi kita buat pada browser anda, jangan lupa juga menggunakan aplikasi Server local, seperti Xampp,Wampp dan sebagainya. bila anda belum punya silahkan Download atau kunjungi website ini : Apachefriends. Lalu download Xampp nya kemudian Install , cara installnya mudah kok tinggal next next aja :) , oke bila sudah anda install maka jalankan Aplikasi tersebut, Jalankan Xampp Control Panel , lalu pilih Start pada bagian Apache dan MySQL (saja). Ketik pada browser anda : localhost/devildian atau localhost/(nama folder yang tadi anda buat).
Berikut ini adalah ScreenShot dari hasil yang tadi kita buat :
Ini adalah tampilan halaman awal / index.php
Lalu jika anda mengklik pada bagian klik disini untuk login. Akan muncul tampilan seperti ini :
Coba anda masukkan Username dan Password seperti yang tadi kita buat. Contoh :
username : admin , password : admin
username : diandevil , password : diandevil
Jika berhasil login maka akan ada tampilan seperti ini :
Sebaliknya jika login anda gagal atau salah memasukkan username/password akan muncul tampilan seperti ini :
Berikut ini adalah tampilan logout.php
Oke berikut ini jika anda mengetikkan http://localhost/devildian/admin.php pada browser anda dalam keadaan anda sudah logout.
Oke selesai !!
Sekian saja dari saya tentang Tutorial lengkap membuat form Login dan Logout dengan PHP dan Mysql. Mohon maaf yang sebesar-besarnya jika tutorial saya kurang jelas atau kurang bisa anda pahami. Bila ada yang kurang anda mengerti silahkan anda tanyakan pada saya melalui jejaring sosial atau dengan berkomentar pada kolom komentar dibawah ini. Terima kasih anda sudah mau berkunjung ke Blog saya dan sudah mau membaca artikel-artikel saya :) Selamat mencoba :D
Thanks kak, sangat bermanfaat,, tag coba dah berhasil..
BalasHapusVisit my blog yah kak, saya baru kelas X SMK. http://mohnurfawaiq.blogspot.com/
Maaf baru nanggepin soalnya udah lama cuti dari blog ini hehe. Alhamdulillah kalo berhasil, dibagikan ilmunya yaa ke teman2, ini baru sebagian kecil dari pemrograman, saya juga masih baru belajar hehe, jangan pernah bosan untuk mencoba kalo mau belajar pemrograman hehe :D
Hapusom saya ga kuliah tp pngen blajar web boleh minta yg udah jdi ga.. biar sya outodidak blajarnya
HapusTutorial Lengkap Membuat Form Login Dan Logout Dengan Php Dan Mysql >>>>> Download Now
Hapus>>>>> Download Full
Tutorial Lengkap Membuat Form Login Dan Logout Dengan Php Dan Mysql >>>>> Download LINK
>>>>> Download Now
Tutorial Lengkap Membuat Form Login Dan Logout Dengan Php Dan Mysql >>>>> Download Full
>>>>> Download LINK pH
pada bagian $database = "dplogin"; lalu ganti bagian dplogin dengan database buatan anda.
BalasHapuscara gantinya gimana??
tolong balas secepatnya
tq
maaf, mau tanya nih. kalo saya buat program sendiri, contoh nya saya membuat program menghitung luas bangun. nah pada program yang saya buat, apakah bisa dipadukan dengan form login dan logout ya ?
BalasHapusTerima kasih kawan atas tutorialnya
BalasHapusmuncul seperti ni gan
BalasHapusParse error: syntax error, unexpected ';' in C:\xampp\htdocs\coba\login_proses.php on line 15
Nah setelah kode nya selesai semua trus cara masukin ke web nya gmn gan
BalasHapus